Cara Install OBS Studio di Linux Ubuntu
OBS Studio telah di kenal sebagai software pilihan yang dapat mendukung kebutuhan media recording dan streaming dengan sangat baik dan gratis, tak terbatas pada satu jendela, para pengguna dapat menginstal OBS Studio di Linux Ubuntu dengan kelebihan Multi Platform.
Proses permasang akan terlihat berbeda jika kamu terbiasa melakukan proses instalasi di sistem operasi windows yang cenderung lebih mudah dengan sajian visual GUI, layar konsol akan kamu temukan pada proses instalasi di Linux.
Proses Install OBS Studio di Linux Ubuntu
Beberapa perintah yang harus di ketikan pada baris konsol untuk memasang software OBS studio, apa saja itu berikut ulasan selengkapnya:
1. Buka terminal konsol, temukan pada penelusuran aplikasi ubuntu atau tombol cepat CTRL + ALT + T
2. Install paket ffmepg dengan baris perintah berikut
3. Tambahkan paket Repositori Obs Studio dengan perintah berikut
4. Setelah penambahan Repositori baru, jangan lupa melakukan update terlebih dahulu dengan perintah
5. Selanjutnya install software OBS studio dengan perintah berikut, dan tunggu prosesnya sampai selesai
6. OBS studio berhasil di pasang dan siap untuk di gunakan
Jika belum terbiasa melakukan proses install di Linux, kamu akan menemukan baris konfirmasi sebelum melakukan proses instalasi, melanjutkan atau tidak, yes/y setuju dan no/n membatalkan prosesnya.
Beberapa kelebihan OBS Studio yang dapat di ketahui seperti mendukung banyak media source teks, gambar, suara maupun Video, integrasi platform straming seperti youtube, twich dan facebook gaming.
Selain itu OBS Studio mendukung konfigurasi bitrate dan hasil media output yang beragam, dapat di sesuaikan sesuai kebutuhan penggunanya.
Merekam aktivitas layar menjadi lebih mudah dan menyenangkan, oleh karennya banyak di gunakan oleh para gemers untuk streaming pada platform youtube.
Silakan ikuti proses perintah instalasi secara berutan, lihat dokumentasi OBS pada website resminya.
Comments